" Bahasa Inggris Hukum" memiliki kekhasan tersendiri dibandingkan dengan General English. Kekhasan dari Legal English secara khusus digunakan oleh para ahli hukum, akademisi, praktisi, serta para profesional hukum.
Permasalahan Tindak Pidana Korupsi hampir setiap hari di bicarakan dan menjadi pemberitaan, bahkan usaha untuk memberantas korupsi sudah dilakukan pada abad ke-8 SM, Raja Jeroboan II diturunkan tahta pemerintahannya karena terlibat kejahatan korupsi (S.H. Alatas 1987.2) Suatu kombinasi pendekatan analitis critical interpretatif sentuhan dari seorang investigator yang berpengalaman dalam perhit…
Hukum pidana merupakan suati sistem yang sangat krusial sekali dalam sebuah lapisan tatanan sistem sosial, di mana dalam komunitas sosial terjalin suatu hubungan inter personal. Dalam lingkaran interaksi sosial tersebut terkadang muncul pelanggaran terhadap hak-hak sosial yang sudah dikonsepsikan pula. Demikian hingga dikehendaki suatu sistem hukum yang dapat menjamin terlaksananya sistem sosia…
Buku ini memberikan pemahaman yang lebih terfokus tentang aspek hukum rumah susun yang tergolong "Strata Title" dan permasalahan hukumnya. Hal ini sengaja diangkat untuk dapat memberikan informasi hukum yang akurat pada masyarakat yang ingin mengetahui aspek hukum kepemilikan Rumah Susun dan Apartemen dan Perlindungan hukumnya dari sudut pandang hukum positif Indonesia. Buku ini juag mengungkap…
Dalam Pasal 15 ayat (20 huruf f UU No. 30 tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris telah ditegaskan bahwa Notaris berwenang membuat akta-akta mengenai pertanahan. Ironisnya ketentuan tersebut hingga saat ini belum dapat dilaksanakan, karena keberadaan PPAT masih dipertahankan, kendati eksistensinya dan kewenangannya masih menimbulkan polemik hukum. Buku ini mencoba mengelaborasi problemik tersebut d…
Buku ini merupakan salah satu upaya penulis memberikan kontribusi bagi ketersediaan literatur komperhensif mengenai penelitian hukum. Didalam enam bab, bab awal buku ini berusaha mengantarkan pembaca untuk mengenal metode dan karakteristik ilmu hukum serta karakteristik penelitian hukum yang benar-benar bersumber dari hakikat ilmu hukum. Pembahasan buku ini kemudian diakhiri dengan panduan lan…